Connect with us

Market

Pasar Kripto Hari Ini 6 Januari 2026: Bitcoin Makin Kuat di Atas $94.000

Bianda Ludwianto

Published

on

Ilustrasi aset kripto Bitcoin.

Pasar kripto hari ini, Selasa (6/1) menguat seiring Bitcoin kembali menembus level $94.000, didorong reli Wall Street dan sentimen risiko global yang relatif stabil, sementara altcoin seperti DUSK, SPELL, dan SUI mencatat kenaikan dua digit.

Kenaikan BTC ini dinilai masih sejalan dengan pergerakan saham AS, menegaskan dominasi spekulasi jangka pendek di tengah kabar geopolitik yang dinilai terkendali. Ke depan, arah pasar kripto akan sangat dipengaruhi rilis sejumlah data ekonomi AS pekan ini. Lihat lebih lengkap di bawah ini:

Deretan Altcoin Potensial di Tengah Bitcoin Tembus $94K

  • DUSK melonjak 17% ke harga $0,0583.
  • SPELL naik 13%, kini di level $0,000302.
  • SUI menguat 11% menjadi $1,9556.

Bitcoin Tembus $94.000 seiring Naiknya Wall Street

  • BTC kembali ke $94.000, dipicu penguatan saham AS terkait berita Venezuela.
  • Pasar menilai eskalasi terkendali, sehingga minat risiko tetap stabil.
  • Kripto mengekor bursa saham, memperkuat tren spekulasi jangka pendek Bitcoin.

Saatnya Main Lucky Holiday Blast! Hadiah Rp60 JUTA!*

4 Data Ekonomi AS yang Bakal Pengaruhi Kripto Pekan Ini

  • Data tenaga kerja AS pekan ini pengaruhi Bitcoin via spekulasi suku bunga.
  • Data ADP dan JOLTS jadi awal tren; pelemahan pasar kerja dukung sentimen kripto.
  • Klaim pengangguran dan data penggajian (Jumat) tentukan arah kenaikan Bitcoin.

Kripto Utama dengan Agenda Penting Pekan Ini: BTC, ETH & XLM

  • Bank of America dukung alokasi Bitcoin di tengah meningkatnya minat institusi.
  • Ethereum dan Stellar luncurkan pembaruan besar untuk skalabilitas dan privasi.
  • Rilis token dan protokol baru berpotensi memicu volatilitas HYPE, XLM, dan DeFi.

Baca juga: Riset Kripto 29 Des 2025 – 02 Jan 2026: Nasib Pasar di Awal Tahun 2026


Investasi dan trading kripto aman hanya di Tokocrypto. Ikuti Google News Tokonews untuk update berita crypto dan download aplikasi trading bitcoin & crypto sekarang!

DISCLAIMER: Investasi aset kripto mengandung risiko tinggi dan segala keputusan investasi yang diambil oleh Anda berdasarkan rekomendasi, riset dan informasi seluruhnya merupakan tanggung jawab Anda. Tidak ada lembaga atau otoritas negara yang bertanggung jawab atas risiko investasi tersebut. Konten ini hanya bersifat informasi bukan ajakan menjual atau membeli

Tokocrypto berizin dan diawasi oleh Otoritas Jasa keuangan.

Trending