Perusahaan GitHub, milik raksasa Microsoft, berencana menyimpan cadangan kode sumber (source code) Bitcoin di bawah gunung es di kepulauan Svalbard, Norwegia di Samudera Arktik, Kutub Utara....
Bitcoin sebagai aset berisiko tinggi menguat di tengah optimisme penyebaran COVID-19 mulai bisa ditekan. Harga Bitcoin pun kembali di atas US$7.000 dan berpeluang naik ke US$8-10...
Pasar aset kripto, khususnya Bitcoin, termasuk pasar ekuitas semuanya naik, karena investor di seluruh dunia menyambut tanda-tanda awal bahwa kebijakan lock down di sejumlah negara-negara mulai...
Harga Bitcoin (BTC) melonjak 7,16 persen dalam 24 jam terakhir di kisaran US$6.691. Penguatan itu menyusul bertambahnya pasokan USDT (Tether) US$300 juta ke dalam pasar aset...
Situs data pasar aset kripto ternama, Coinmarketcap baru saja memastikan bahwa mereka memang benar diakuisisi oleh bursa aset kripto Binance. Sebelumnya tersiar rumor yang dilaporkan TheBlock,...
Maret kemarin merupakan bulan yang sangat spektakuler bagi Bitcoin. Anjlok cepat pada 12 Maret 2020, tidak menekan daya beli warga dunia terhadap Raja Aset Kripto itu....
Pendiri dan CEO Pantera Capital, Dan Morehead meramalkan Bitcoin akan “lebih dewasa” selama krisis keuangan 2020 ini. Dan mungkin akan mencapai harga tertinggi sepanjang masa dalam...
Kartu debit rupiah itu sudah biasa. Tapi, kartu debit buatan Binance dan Visa ini bisa menyimpan Bitcoin (BTC) dan Binance Coin (BNB). Diluncurkan perdana di Asia...
Jihan Wu, Pendiri dan CEO perusahaan alat tambang Bitcoin, Bitmain mengatakan setelah Halving harga Bitcoin bisa naik lebih tinggi, tetapi lajunya perlahan. Antminer S19 Pro jadi...
Seorang perempuan warga Amerika Serikat (AS) mendanai ISIS senilai lebih dari US$150 ribu (Rp2,1 miliar). Sebagian besar dari dana itu dalam bentuk aset kripto Bitcoin dan...
Kendati Bitcoin dan pasar aset kripto menguat sejak Kamis pekan lalu, setelah ambruk selama 6 hari lamanya, ternyata sejumlah bursa mencetak kerugian yang masif. Tanyalah itu...