Pi Network sedang menjadi topik panas di dunia kripto. Dengan lebih dari 100 juta pengguna terdaftar dan peluncuran Mainnet yang dijadwalkan pada 20 Februari, proyek ini...
Dalam beberapa hari terakhir, komunitas Shiba Inu (SHIB) telah aktif melakukan pembakaran atau burning koin mereka, yang menyebabkan lonjakan tingkat pembakaran sebesar 1.190%. Dilansir U.Today, Data...
Presiden Argentina, Javier Milei, tengah menjadi sorotan setelah terlibat dalam kontroversi terkait promosi koin meme LIBRA. Kasus ini memicu penyelidikan dari otoritas setempat, bahkan hingga ancaman...
Pasar kripto kembali mengalami pergeseran signifikan, dengan dominasi Bitcoin melonjak hingga lebih dari 60%, angka tertinggi dalam beberapa tahun terakhir. Laporan The Block, menyebutkan lonjakan ini...
Dogecoin (DOGE) terus mengalami penurunan sejak mencapai puncaknya di $0,48, menghapus dukungan penting di $0,30. Kini, level $0,23 muncul sebagai titik kritis berikutnya yang perlu diperhatikan....
Investor terkenal, Jason Calacanis, menganggap XRP menjadi “Centralized Controlled Security” seperti diungkapkan oleh U Today. Sekadar informasi, Centralized Controlled Security merupakan sistem keamanan yang terpusat dan...
FTX, bursa kripto yang sudah tutup pada tahun 2022 lalu, akan membuka lelang 11,2 juta token Solana (SOL) pada 1 Maret 2025. Dilansir dari Cryptopolitan pada...
BNB Smart Chain mencatat volume transaksi tertinggi dibandingkan dengan blockchain lainnya dalam sebulan terakhir. Hal ini beriringan dengan lonjakan Total Value Locked (TVL) sebesar USD 665...
Ethereum terus berinovasi dalam meningkatkan skalabilitas dan desentralisasi jaringan melalui ekosistem rollup. Melansir laman Coinpaper pada Selasa (18/2), Vitalik Buterin, salah satu pendiri Ethereum, mengusulkan solusi...
Perusahaan asal Abu Dhabi, Mubadala, telah berinvestasi sebesar $436 juta atau senilai Rp 7 triliun di iShares ETF Bitcoin (IBIT) milik BlackRock. Dengan investasi ini, Mubadala...