Pergerakan market kripto diharapkan bisa lebih stabil dan menguntungkan di bulan Maret 2023. Ada sejumlah aset kripto, terutama altcoin yang bisa dipertimbangan investor maupun traders untuk...
Token kripto AI berbasis Cardano, SingularityNET (AGIX) telah mengalami kenaikan harga sebesar 11% dalam 24 jam terakhir, menjadikannya aset terbaik saat ini dalam 100 kripto teratas...
Februari menjadi bulan yang tidak terlalu cukup baik untuk pasar kripto. Bulan ini dipenuhi dengan harapan investor bahwa poros kebijakan The Fed akan melunak lebih awal...
Seorang analis kripto populer baru saja meluncurkan target jangka panjangnya untuk siklus Bitcoin halving yang akan datang. Ia menyatakan Bitcoin halving yang diproyeksikan terjadi pada tahun...
Laporan analisis dari penyedia data kripto, CryptoQuant telah menunjukkan bahwa tahun 2023 adalah waktu terbaik untuk mengakumulasi Bitcoin. Aset kripto paling populer di dunia itu mengalami...
Protokol Decentralized Finance (DeFi) Ankr baru-baru ini mengumumkan serangkaian kemitraan dengan perusahaan teknologi, Microsoft dan Tencent yang membuat token kripto ANKR melonjak. Dua kesepakatan ini sangat...
Pergerakan harga Bitcoin (BTC) telah menembus pola “Golden Cross” yang langka. Banyak analis menjelaskan pola seperti ini menunjukan sinyal bullish yang biasanya menandakan keuntungan jangka pendek....
Solana telah mengonfirmasi bahwa Helium akan bermigrasi ke blockchain Solana. Migrasi ini akan memungkinkan Helium untuk lebih fokus dalam membangun jaringan nirkabelnya. Pengumuman ini juga membuat...
Aset kripto yang dilabeli sebagai ‘koin China,’ seperti Filecoin (FIL), NEO, Conflux (CFX), VeChain (VET), dan Qtum (QTUM) tengah mendapatkan keuntungan yang besar dalam beberapa hari...
Platform blockchain Polygon akhirnya mengungkapkan pembaruan jaringan yang sangat dinantikan. Peluncuran beta dari mainnet Ethereum Virtual Machine (zkEVM) pada jaringan Polygon akan dijadwalkan pada 27 Maret...
Ada kisah menarik soal bukti nyata simpan Bitcoin (BTC) bisa membawa keuntungan investasi jangka panjang. Jadi ada sebuah wallet Bitcoin yang tidak aktif selama lebih dari...