Forum Ekonomi Dunia merilis sebuah laporan terkait keamanan cyber blockchain pada 5 April lalu. Laporan tersebut menunjukan bahwa kebanyakan pelanggaran data tidak dihasilkan dari level kemampuan...
Bitcoin saat ini terus mengalami kenaikan secara signifikan sejak rekor tertinggi pada Desember 2017, analisa ini diungkapkan oleh Mike McGlone, analis Intelijen Bloomberg pada sebuah artikel...
Tidak diragukan lagi, cara pembayaran digital, termasuk Bitcoin dan proyek kripto lain, mengubah cara konsumen melakukan transaksi keuangan. Kendati demikian, teknologi terbaik sekalipun akan gagal jika...
DApp.com mengungkapkan bahwa Tron (TRX) memiliki basis pengguna dApp(decentralized app) yang tumbuh paling cepat. Sementara basis pengguna dApp Ethereum (ETH) menyusut. dApp.com menyebutkan, di blockchain Ethereum,...
Banyaknya terjadi peretasan akun digital yang bersifat privasi akhirnya membuat beberapa pihak pengembang melahirkan inovasi baru di bidang pengamanan akun-akun digital. Two Factor Authentication adalah sistem...
Pria 33 tahun asal Denmark harus menghadapi tuntutan 4 tahun 3 bulan hukuman penjara karena kasus pencucian $450,000 Bitcoin (BTC), Next Web melaporkan pada 8 April...
Putri Eugenie dari Britania Raya dan Duta anti perdagangan manusia John Richmond baru-baru ini berbicara mengenai menggunakan teknologi semacam aplikasi smartphone dan blockchain untuk melacak perdagangan...
Bursa aset kripto di Indonesia terus menambahkan daftar aset yang diperdagangkan. Terbaru, Rekeningku.com dan Tokocrypto.com masing-masing menambahkan satu aset kripto baru. Sejak 1 April lalu, Tokocrypto...
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat menerbitkan undang-undang Taksonomi Token (Token Taxonomy Act), undang-undang yang mengecualikan kripto dari penggolongan sebagai sekuritas (saham, obligasi dan reksadana). Undang-undang...
Dunia berkembang setiap hari. Dalam hal ekonomi digital, cryptocurrency telah mengambil pasar dengan sangat signifikan. Pertumbuhan pasar cryptocurrency pada tingkat eksponensial telah membuat orang percaya bahwa...
Selasa (02/04) lalu, Bitcoin melambung hingga ke harga tertingginya selama lima bulan terakhir dan mendongkrak harga altcoins besertanya. Sejumlah analis berpendapat, pergerakan tersebut terjadi karena ada...