Market
Market Sinyal Harian Kripto: Analisis Teknikal dan Peluang 20 Mei 2025

Tokocrypto menghadirkan Market Sinyal Harian Kripto yang berisi analisis mendalam dan rekomendasi strategi perdagangan untuk hari Selasa, 20 Mei 2025. Dalam edisi kali ini, fokus tertuju pada tiga aset kripto yang menunjukkan potensi pergerakan harga yang signifikan.
Informasi ini disusun berdasarkan data pasar terkini dan indikator teknikal, guna membantu para trader mengambil keputusan yang lebih tepat di tengah dinamika pasar kripto yang terus berubah.
🔥 Topik Penting dan Dampaknya terhadap Pasar Kripto (24 Jam Terakhir):
- DOJ selidiki kebocoran data pengguna Coinbase
â–º Sentimen: Negatif untuk COIN & sentimen kepercayaan pengguna. Bisa picu peningkatan audit & tekanan regulasi pada exchange besar di AS. - Komisioner SEC Hester Peirce dorong regulasi baru yang lebih jelas
â–º Sentimen: Positif untuk altcoin & proyek utility token. Dukungan dari dalam SEC menunjukkan ada peluang reformasi kebijakan pro-kripto. - Revolut akan investasi $1.1 miliar di Prancis & buka kantor pusat Eropa
â–º Sentimen: Bullish untuk ekosistem Eropa. Menandai ekspansi besar-besaran dan kepercayaan jangka panjang terhadap adopsi crypto-fintech. - 1,1% dari USD di-tokenisasi dalam bentuk stablecoin
â–º Sentimen: Bullish untuk sektor stablecoin (USDC, USDT, DAI). Bukti pertumbuhan nyata adopsi stablecoin sebagai jembatan sistem keuangan digital. - JPMorgan tidak meng-custody BTC, tapi tetap izinkan nasabah membelinya
► Sentimen: Netral tapi membuka peluang bullish institusional. Tetap mendukung eksposur klien ke BTC meski tanpa custody langsung. - Gedung Putih bantah penurunan rating kredit AS dari Moody’s
â–º Sentimen: Netral terhadap makroekonomi kripto. Namun dapat menjadi sinyal bahwa narasi safe haven seperti BTC bisa menguat jika kepercayaan terhadap USD terganggu. - Ketua SEC Paul Atkins dorong pendaftaran aset sekuritas & non-sekuritas di bawah satu atap
â–º Sentimen: Positif untuk reformasi regulasi & kepastian hukum. Bisa kurangi ambiguitas status token, memberi kejelasan bagi investor & proyek. - MicroStrategy digugat atas dugaan misleading statement dan rugi $5.9 miliar
â–º Sentimen: Negatif jangka pendek untuk MSTR dan kepercayaan terhadap strategi akumulasi ekstrem BTC. Bisa ganggu sentimen institusi terhadap leverage besar dalam BTC.
- MicroStrategy akumulasi lagi 7.390 BTC senilai $764,9 juta
- â–º Sentimen: Sangat bullish untuk BTC. Dukung narasi bahwa akumulasi institusional terus berjalan meski harga relatif tinggi ($103K average).
Pastikan untuk selalu melakukan analisis secara keseluruhan sebelum mengambil keputusan perdagangan atau trading.
REZ/USDT (🔼 4.72%)
- Entry: $0.01482
- Stop Loss: $0.01455
- Take Profit:Â $0.01552
REZ/USDT diperdagangkan di $0.01494, bergerak di atas EMA 9 di $0.01462, setelah memantul dari support $0.01455. Indikator RSI 58.14 menunjukkan adanya dorongan momentum beli yang cukup kuat, mendekati zona overbought. Target resistance terdekat berada di $0.01552 (potensi kenaikan +4.72%) jika harga mampu menembus dan bertahan di atas area minor $0.01482.
Volume juga terlihat meningkat, mengonfirmasi potensi kelanjutan tren jangka pendek.Renzo Protocol mengumumkan fitur baru untuk meningkatkan real yield pada ekosistem LSD mereka, termasuk: instan withdrawal dengan dynamic pricing, buyback token $REZ dari withdrawal fee, dan auto-compounding untuk staker $ezREZ.
Dalam satu bulan beta, fitur ini menghasilkan $38,117 dari withdrawal fee dan digunakan untuk membeli kembali lebih dari 2.29 juta $REZ, dengan APY tahunan estimasi mencapai 40.02%.
VELO/USDT (🔼 6.42%)
- Entry: $0.012688
- Stop Loss: $0.012360
- Take Profit: $0.013497
VELO/USDT saat ini diperdagangkan di $0.01309, berada di bawah EMA 9 di $0.01320, mengindikasikan adanya tekanan seller dalam jangka pendek. Harga bergerak dalam range support $0.01268 – resistance $0.01349, membentuk pola konsolidasi. RSI 46.25 berada di zona netral dan belum menunjukkan momentum dominan.
Jika terjadi bounce dari support, potensi kenaikan menuju resistance atas memberi peluang hingga +6.42%. Namun, perlu dicermati apakah harga mampu bertahan di atas $0.01268 sebagai validasi pembentukan higher low.
Velo Labs mengumumkan kolaborasi strategis dengan Paxos International untuk mengintegrasikan stablecoin Lift Dollar (USDL) ke dalam ekosistem VELO. USDL merupakan stablecoin berbunga pertama yang diawasi regulator, didukung 1:1 oleh US Treasury dan diatur oleh FSRA Abu Dhabi.
USDL akan digunakan sebagai collateral cadangan dan aset penyelesaian dalam framework stablecoin USDV. Kolaborasi ini memperkuat peran VELO dalam PayFi dan strategi agregator RWA, serta membuka peluang adopsi kelembagaan untuk pengguna Web3, meningkatkan fundamental token dalam jangka menengah-panjang.
SNX/USDT (🔼 6.04%)
- Entry: $0.810
- Stop Loss: $0.794
- Take Profit:Â $0.859
SNX/USDT diperdagangkan di $0.826, bergerak di atas EMA 9 di $0.806, dan saat ini berupaya membentuk pola higher low untuk melanjutkan tren naik jangka pendek. RSI 67.17 menunjukkan bahwa harga mulai mendekati zona overbought, mencerminkan dominasi buyer. Jika berhasil bertahan di atas support $0.810, maka target kenaikan berikutnya berada di $0.859 (potensi +6.04%). Volume menguat dalam sesi terakhir, menjadi sinyal akumulasi dari pelaku pasar.
Synthetix mengumumkan proposal akuisisi Derive (DRV), sebuah protokol exchange derivatif untuk perpetual dan opsi. Langkah ini menjadi bagian dari ekspansi menuju Synthetix v4 di Ethereum mainnet. Akuisisi ini berpotensi memperkuat ekosistem derivatif DeFi Synthetix dengan likuiditas dan produk turunan yang lebih kompetitif. Dengan SIP-415 ini, proyek menunjukkan ambisi besar untuk merebut pangsa pasar derivatif on-chain, yang dapat berdampak positif terhadap adopsi dan permintaan SNX.
Baca juga: Tren Bitcoin 28 April-2 Mei 2025: Bitcoin Koreksi Tipis, RRP Naik By Hoteliercrypto
Selalu perhatikan pergerakan pasar dan berita terbaru yang dapat mempengaruhi harga aset kripto di Market Sinyal Harian. Untuk terus mendapatkan market sinyal harian secara full 5 sinyal kripto segera join sebagai VIP Tokocrypto.
Investasi dan trading kripto aman hanya di Tokocrypto. Ikuti Google News Tokonews untuk update berita crypto dan download aplikasi trading bitcoin & crypto sekarang!
DISCLAIMER: Investasi aset kripto mengandung risiko tinggi dan segala keputusan investasi yang diambil oleh Anda berdasarkan rekomendasi, riset dan informasi seluruhnya merupakan tanggung jawab Anda. Tidak ada lembaga atau otoritas negara yang bertanggung jawab atas risiko investasi tersebut.
Konten ini hanya bersifat informasi bukan ajakan menjual atau membeli.
-
Altcoin News6 days ago
Harga PI Network Anjlok Jadi $0,86, Komunitas Merasa Dikhianati
-
Bitcoin News5 days ago
Tren Bitcoin 19-23 Mei 2025: Koreksi itu sehat and it is our time By Hoteliercrypto
-
Altcoin News5 days ago
Harga XRP Hari Ini: Koreksi atau Kesempatan Emas untuk Beli?
-
Altcoin News3 days ago
CME Group Luncurkan ETF Berjangka XRP pada 19 Mei, Harga Meroket?