Video NGOBRAS Season 2 kali ini bakal bahas soal Avalanch (AVAX) dan Litecoin (LTC) yang berpotensi bullish pada pekan ini. Apa saja indikatornya? Kondisi market kripto...
Sepanjang November lalu, market kripto mengalami volatilitas tinggi yang cenderung turun tajam. Lalu, bagaimana dengan proyeksi market kripto bulan Desember? Belum reda masalah dari Terra Luna...
Tidak terasa tahun 2022 telah memasuki babak akhir. Di Desember ini, diharapkan menjadi bulan yang baik untuk market kripto dan NFT pulih dan menguntungkan bagi investor....
Dari banyaknya aset kripto potensi bullish pekan ini, ada nama Dogecoin (DOGE) dan MobileCoin (MOB). Keduanya memiliki sentimen positif yang digadang-gadang bisa mendorong harganya meroket. Kabar...
Keruntuhan FTX membuat dampak sistemis ke market aset kripto dan perusahaan kripto lainnya. Terbaru platform Genesis Trading Global yang memiliki eksposur di FTX, kabarnya bakal mengajukan...
Krisis yang dialami oleh platform crypto exchange, FTX yang berujung bangkrut menjadi perhatian market sepekan terakhir. Peristiwa ini membuat banyak trader kripto kegocek, karena volatilitas yang...
Performa market kripto sepekan ini tampak seperti roller coaster. Investor seakan-akan dibuat tak berdaya dengan gejolak volatilitas yang terjadi di market akhir-akhir ini. Namun, ada angin...
Performa market kripto terlihat anjlok tenggelam. Penurunan nilai yang dratis ini salah satu faktor utamanya disebabkan oleh aksi Binance yang mengakuisisi FTX. Sejumlah aset kripto, terutama...
Polygon (MATIC) menjadi salah satu aset kripto yang menjadi perhatian minggu ini. MATIC dalam dua hari terakhir, harga terpantau telah melonjak lebih dari 30%. Apa penyebabnya?...
Performa market kripto sepekan ini terlihat sideways atau datar yang menandakan investor kurang bergairah. Kenaikan suku bunga acuan The Fed masih menjadi hambatan pertumbuhan market kripto. ...
Market kripto kembali alami penurunan pasca Bank Sentral AS, The Fed kembali menaikkan suku bunga acuannya. Investor merespon negatif kenaikan ini dan mulai menjauh dari pasar....