Harga Bitcoin (BTC) kembali menunjukkan tanda-tanda pemulihan dengan kenaikan 0,55% dalam 24 jam terakhir, diperdagangkan di kisaran $86.399,96. Meski penguatan ini relatif kecil, pergerakan BTC cukup...
Pi Network (PI) mencatat kenaikan 1,37% dalam 24 jam terakhir ke level $0.234, sekaligus mengungguli performa pasar kripto yang turun -0.51% pada periode yang sama. Penguatan...
Pasar kripto hari ini, Selasa (2/12) bergerak dalam fase konsolidasi, namun sejumlah altcoin justru memimpin penguatan. JELLYJELLY melonjak 16% ke $0,04251, disusul BAND yang naik 13%...
Arus dana besar ke Bitcoin (BTC) belum menunjukkan tanda-tanda melambat. Data terbaru mengungkapkan, 100 perusahaan publik pemilik kas (corporate treasury) terbesar di dunia kini memegang lebih...
Pasar kripto kembali memanas setelah sejumlah aset “rehypothecated”, termasuk wrapped, staked, dan restaked token, mencatat lonjakan harga sangat ekstrem dalam waktu singkat. Dalam daftar Top Rehypothecated...
Harga Dogecoin (DOGE) merosot hampir 9% dalam 24 jam terakhir setelah menembus level support kunci, di tengah pelemahan Bitcoin dan minimnya minat institusional terhadap ETF Dogecoin...